Soal Kontekstual : Seorang ibu memasak ¾ kg per hari sementara didapurnya ada 1 kampil beras yang berisi 25 kg beras, setelah berapa harikah ibu itu harus membeli beras lagi?
Selasa, 05 Maret 2013
SOAL KONTEKSTUAL
Soal Kontekstual : Seorang ibu memasak ¾ kg per hari sementara didapurnya ada 1 kampil beras yang berisi 25 kg beras, setelah berapa harikah ibu itu harus membeli beras lagi?
KTSP
adalah sebuah kurikulum operasional
pendidikan yang disusun dan dilaksanakan oleh masing-masing satuan pendidikan, dengan tujuan Kurikulum
yang akan diterapkan sesuai dengan kondisi satuan pendidikan yang ada termasuk
kondisi ala atau lingkungan serta potensi peserta didik. KTSP secara sah
telah disebutkan dalam UU Nomor 20 Th 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional,
dan PP Republik Indonesia Nomor 19 Th 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan.
Penyusunan KTSP oleh sekolah mengacu pada Standar Isi (SI) dan Standar
Kompetensi Lulusan (SKL).
untuk Struktur Pendidikan Umum lihat disini.
untuk Struktur Pendidikan Umum lihat disini.
SILABUS dan RPP
Dalam proses Pembelajaran seorang guru
dituntut untuk menyiapkan perencanaan tentang apa saja yang akan dilakukan pada
proses belajar nantinya, dan ada beberapa komponen penting yang harus
disiapkan, seperti Silabus dan RPP (Rencana Pelaksanaan Pembelajaran)..contoh RPP lihat disini.
A.
Silabus.
Silabus adalah rencana pembelajaran yang
disusun untuk setiap mata pelajaran dan juga merupakan acuan dalam menyusun RPP.
Sialbus memuat identitas mata pelajaran atau tema pelajaran, SK, KD, materi
pembelajaran, kegiatan pembelajaran, indikator pencapaian kompetensi, alokasi
waktu, sumber belajar, dan penilaian.
Silabus merupakan Penjabaran Standar Kompetensi dan Kompetensi Dasar menjadi materi-materi
pokok pembelajaran.
Langganan:
Postingan (Atom)